Relaksasi di Jam Kerja, Kembalikan Kebugaran di Rayya Spa & Fitness 

Moms, pastinya sudah tidak asing bukan dengan istilah “healing” yang sedang ramai diperbincangkan oleh berbagai kalangan penduduk Jakarta yang kian jenuh dengan kondisi tak menentu Ibu Kota kala pandemi berlangsung.

Healing atau penyembuhan yang dimaksud bukanlah terkena penyakit namun lebih mengarah pada kondisi tubuh dan pikiran yang mengalami ketegangan atau kecemasan baik dalam pekerjaan, bisnis dan kehidupan rutinitas lainnya.

Pastinya, setiap individu memiliki caranya masing-masing untuk healing dan mengembalikan semangat dalam tubuh, jiwa dan pikiran.

Berlibur ke luar kota untuk rehat sejenak dari hiruk pikuk kota Jakarta merupakan salah satu pilihan yang sering dilakukan oleh individu untuk healing, namunkondisi pandemi yang belum usai hingga saat ini menyebabkan keterbatasan aktivitas untuk berpergian ke luar kota.

Akan tetapi, Moms dan keluarga dapat melakukan kegiatan lain seperti dengan melakukan perawatan diri di sela istirahat kantor. Harris Hotel Tebet Jakarta memperkenalkan fasilitas terbaru mereka yaitu Rayya Spa & Fitness.

Brand yang secara resmi dibuka untuk umum di Januari 2022 ini memiliki berbagai pilihan perawatan relaksasi baik untuk pria maupun wanita.

Nuansa kehijauan nan hangat ditemani dengan aroma rempah saat memasuki area lobi outlet yang terletak di lantai dua hotel membawa kenyaman tersendiri bagi pengunjung. Menggunakan metode pijatan tradisional dan dipadukan dengan aroma essential oil menjadikan waktu relaksasi yang berlangsung 60 menit terasa singkat.

Related Posts

Comments

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Stay Connected

[td_block_social_counter facebook="Parents-Guide-107900794865316" style="style6 td-social-boxed" open_in_new_window="y" f_counters_font_family="394" f_network_font_family="891" f_counters_font_size="eyJhbGwiOiIxNCIsImxhbmRzY2FwZSI6IjEzIiwicG9ydHJhaXQiOiIxMiJ9" f_network_font_size="eyJhbGwiOiIxMyIsImxhbmRzY2FwZSI6IjExIiwicG9ydHJhaXQiOiI5In0=" counter_color="#ffffff" counter_color_h="#ffffff" network_color="#ffffff" network_color_h="#ffffff" tdc_css="eyJsYW5kc2NhcGUiOnsibWFyZ2luLWJvdHRvbSI6IjQwIiwiZGlzcGxheSI6IiJ9LCJsYW5kc2NhcGVfbWF4X3dpZHRoIjoxMTQwLCJsYW5kc2NhcGVfbWluX3dpZHRoIjoxMDE5LCJwb3J0cmFpdCI6eyJtYXJnaW4tdG9wIjoiLTEwIiwibWFyZ2luLWJvdHRvbSI6IjMwIiwiZGlzcGxheSI6IiJ9LCJwb3J0cmFpdF9tYXhfd2lkdGgiOjEwMTgsInBvcnRyYWl0X21pbl93aWR0aCI6NzY4LCJwaG9uZSI6eyJtYXJnaW4tYm90dG9tIjoiNDAiLCJkaXNwbGF5IjoiIn0sInBob25lX21heF93aWR0aCI6NzY3fQ==" twitter="burhanabe" instagram="parentsguide.co" manual_count_instagram="400"]

Recent Stories