Nikmatnya Ikan Tuna: Apa Saja Sih Sebenarnya Manfaatnya?

Ikan memiliki banyak manfaat kesehatan bagi anak, karenanya PG akan membahas berbagai jenis ikan dalam seri artikel mengenai sajian ikan istimewa yang kali ini akan membahas Tuna.

Selain cita rasanya yang nikmat, tuna juga mengandung vitamin dan mineral yang dibutuhkan bagi proses tumbuh-kembang si kecil. Tuna memiliki kemiripan dengan ikan tongkol tetapi tetap saja tidak sama persis.

Baca juga: 9 Jurus Membentuk Kebiasan Makan yang Sehat Bagi Si Kecil

Sebagai ikan laut, tuna memiliki hubungan dekat dengan ikan mackerel yang memiliki beberapa jenis, seperti bluefin dan skipjack. Untuk konsumsi, biasanya ikan tuna diolah dengan dipanggang atau dimakan mentah sebagai sashimi, selain juga tersedia dalam bentuk kemasan jadi di dalam kaleng.

Tuna sangat bermanfaat bagi orang dewasa dan anak-anak, akan tetapi jangan lupa untuk mengkonsultasikan kepada tenaga medis profesional untuk mengetahui apakah si kecil alergi terhadap ikan atau tidak. Selain itu, bagi anak kecil, sebaiknya tidak mengkonsumsi makanan mentah.

Berikut beberapa manfaat yang berguna bagi tubuh kita:

Foto oleh isaac mijangos dari Pexels

Related Posts

Comments

Stay Connected

0FansLike
400FollowersFollow
8,385FollowersFollow

Recent Stories